Salah satu desa yang menjadi bahan perhatian saya dalam mengembangkan Smart Village (Desa Cerdas) adalah Desa Pasirnanjung, Cimanggung, Sumedang, Jawa Barat.
Desa ini terletak di kawasan pegunungan tapi akses ke kota sangat dekat. Nama Parakanmuncang rasanya lebih populer di telinga saya. Tak jauh dari Parakanmuncang, desa Pasirnanjung mudah menarik pengunjung.
Salah satu program desa tersebut adalah "Dewi" alias "Desa Wisata." Setahu saya, selain area pengembangan Dewi yang sedang berjalan, sebenarnya area dekat Parakanmuncang juga memiliki daya tarik tersendiri, selain indah, juga akses jalannya dekat.
Area yang menarik saya untuk mencoba memulai Smart Village antara lain wilayah perumahan "Parakanmuncang Residence". Area ini bisa dijadikan tempat jalan sehat. Kalau lelah saat pulangnya, mudah dijangkau grab hanya Rp 10.000an. Lokasinya ada di RT 5, RW 1.
Insyaallah nanti saya update lagi ya...😁
#SmartVillage #SmartResidence #DesaPasirnanjung #CimanggungSumedang
"Investasi Emas dan Reksadana, Untung Mana?."
|
Youtube: Katabah Com: Menuju 1 jt Konten :) |
|
No comments:
Post a Comment