Blog | Beli Rumah | Belajar HTML dan PHP | Kontak | Gmail | Uang Adsense
Audit Sistem Informasi
Sistem Informasi (S1)
Manajemen Informatika
Komputer dan Pendidikan
Pengobatan Ruqyah
Daftar Isi | Skripsi SI | B. Arab | Sertifikat Komputer Internasional | PrivacyPolicy | Inggris Arab

Monday, January 18, 2016

Belajar Vocab Bahasa Inggris Berita Luar Negeri CNN



Hello Katabah!
Sebelumnya, saya belajar vocabulary bahasa Inggris dari berita-berita yang ada di The Jakarta Post online. Portal berita berbahasa Inggris ini memang sudah berpengalaman, namun para penulisnya orang Indonesia, bukan native speaker.


Agar mendapatkan ilmu baru tentang penulisan bahasa Inggris gaya native speaker, maka harus membaca pula berita-berita di portal online yang ada di Amerika, Inggris, Australia atau negara lain yang menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa resminya.

Sekarang, saya belajar bahasa Inggris dari CNN. Situs ini sudah sangat terkenal di Indonesia karena sering dikutip oleh media lokal. Katanya, CNN ada versi lokalnya di berbagai negara, termasuk Indonesia. Akan tetapi, karena sedang belajar bahasa Inggris, maka diambillah versi bahasa Inggrisnya.

Saya percaya bahwa gaya bahasa orang Indonesia dan orang Amerika atau native speaker itu berbeda. Selain itu, kalau situs berbahasa Inggris lokal relatif lebih mudah dipahami karena topik beritanya sudah pernah kita dengar sebelumnya, misal: dari televisi atau berita berbahasa Indonesia. Jadi, kadang-kadang kurang menantang!

Berita lokal itu cocok dibaca untuk membiasakan diri membaca berita berbahasa Inggris dan agar tidak ketinggalan informasi. Jadi, kombinasi berita lokal dan luar negeri bisa membuat bahasa Inggris kita lebih maknyus.

Oh iya, ini latihanvocabulary yang diambil dari situs berbahasa Inggris, CNN. Keyword pencariannya: Berita_CNN_ME_15_jan_16
"Investasi Emas dan Reksadana, Untung Mana?."
Youtube: Katabah Com: Menuju 1 jt Konten :)

No comments:

Post a Comment